Selasa, 10 Maret 2009
“Saya tak bisa mengurus lagi. Makanya saya pasung di sini. Saya datang saat membawakan makanan saja,” kata I Ketut Siari, 67, adik Wari, di sela kunjungan aktivis Layanan Hidup Bahagia (LHB) Bali di lokasi pasien, Senin (9/3).
Penyakit Wari, kata Siari, sering kumat menjelang Kajeng Kliwon atau hari raya tertentu. Upaya Siari menyembuhkan penyakit saudaranya buntu. Walau dikunjungi rombongan Layanan Hidup Bahagia, dipimpin psikiater Prof Dr dr Luh Ketut Suryani SpKJ, namun Siari masih ragu terhadap kesembuhan kakaknya.
Continue reading “LHB Kunjungi Orgil 41 Tahun Terpasung di Tegalan Terpencil”